IPS tuliskan 15 nama oleh oleh khas ,keunikan atau kekhasan ,dan manfaat terhadap kehidupan masyarakat sekitar​

tuliskan 15 nama oleh oleh khas ,keunikan atau kekhasan ,dan manfaat terhadap kehidupan masyarakat sekitar​

Berikut adalah contoh nama oleh-oleh khas, keunikan atau kekhasan, dan manfaat terhadap kehidupan masyarakat sekitar

1. Nama oleh-oleh khas: Bakpia Pathok (Yogyakarta)

Keunikan atau kekhasan: Kue bakpia dengan isian khas kacang hijau, tetapi sekarang bisa beraneka rasa seperti coklat dan durian.

Manfaatnya terhadap kehidupan masyarakat sekitar: Masyarakat setempat bisa memperoleh kesempatan untuk menjadi karyawan di gerai bakpia Yogya dan berpeluang membuka lapangan bekerjaan

2.. Nama oleh-oleh khas: Lapis Kukus Tugu Malang (Malang, Jawa Timur)

Keunikan atau kekhasan: Kue bolu yang lembut, manis, enak dengan beraneka rasa dan taburan keju.

Manfaatnya terhadap kehidupan masyarakat sekitar:

Masyarakat setempat bisa memperoleh kesempatan untuk menjadi karyawan di gerai lapis kukus Tugu Malang dan berpeluang membuka lapangan bekerjaan.

[answer.2.content]